• Rekomendasi Mobil Irit BBM di Wilayah Perkotaan

Rekomendasi Mobil Irit BBM di Wilayah Perkotaan

Hai teman Honda! Bicara soal mobil yang irit bahan bakar minyak (BBM), rekomendasi teratas yang bisa jadi pilihan Anda tidak lain adalah New Honda Brio. Selain menjadi pilihan first car andalan, model terlaris Honda ini juga terbukti memiliki tingkat penggunaan BBM yang sangat efisien.

Melansir dari laman Gridoto.com, pada pengetesan konsumsi BBM di rute dalam kota, New Honda Brio mencatat penggunaan BBM sebanyak 16,9 km/liter, sedangkan di rute tolnya mencapai 22,6 km/liter. Angka ini membuktikan tingkat efisiensi BBM pada Honda Brio yang unggul dari jenis mobil lain di kelasnya.

Di sisi lain, Honda memang dinilai sebagai merk mobil dengan konsumsi BBM paling efisien oleh EPA (Evironmental Protection Agency). Honda Brio dengan kapasitas tangki bahan bakar sekitar 35 liter ini juga bisa menjadi pilihan untuk perjalanan mudik lebaran. Terlebih, kapasitas kabin dan bagasi Honda Brio yang memadai untuk membawa banyak barang.

Kendati demikian, hal yang turut mempengaruhi tingkat efisiensi BBM yaitu penggunaan dalam kecepatan tinggi, cara mengemudi, penggunaan AC, serta perawatan kendaraan. Oleh karena itu pengalaman terkait konsumsi BBM Honda Brio bisa saja berbeda pada setiap orang. Untuk mendapatkan pengalaman berkendara yang baik dan tetap efisien pastikan Anda melakukan perawatan
kendaraan secara rutin di bengkel Honda Bintaro

Baca juga: Saatnya Repair Transmisi CVT di Bengkel Resmi

Call Me Back

2 + 0 = ?